MAJALAHJURNALIS.Com (Labura)
– Gerakan Masyarakat Pemuda Revolusi (GEMPAR) Kabupaten
Labuhanbatu Utara (Labura) menggelar aksi didepan kantor BRI Unit Tanjung
Leidong Kecamatan Kualuh Leidong, Selasa (25/2/2025).
Tuntutan pengunjuk rasa dibawah Koordinator
Aksi Sulaiman Tanjung dengan membentang spanduk bertuliskan ‘Copot Kepala BRI UNIT Tanjung Leidong’
yakni ada beberapa poin, yakni;
- Meminta
klarifikasi mengenai dugaan perbuatan melanggar Peraturan Menteri Koordinator
Bidang Perekonomian Nomor 1 Tahun 2023 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri
Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2022 Tentang
Pedoman Pelaksanaan Kredit Usaha Rakyat (KUR).
- Meminta
KUR BRI Unit Tanjung Leidong kembalikan anggunan Debitur KUR dibawah Rp100 Juta
kepada nasabah yang telah mendapat pinjaman KUR BRI Unit Tanjung Leidong.
- Meminta
BRI Unit Tanjung Leidong membuka akses seluas-seluasnya peminjaman modal kepada
pelaku UMKM.
- Meminta
kepada pihak BRI Pusat, Cabang untuk mengevaluasi dan mengganti Kepala BRI Unit
Tanjung Leidong diduga pilih kasih.
- Meminta klarifikasi mengenai dugaan perbuatan melanggar Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor 1 Tahun 2023 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2022 Tentang Pedoman Pelaksanaan Kredit Usaha Rakyat (KUR).
- Meminta KUR BRI Unit Tanjung Leidong kembalikan anggunan Debitur KUR dibawah Rp100 Juta kepada nasabah yang telah mendapat pinjaman KUR BRI Unit Tanjung Leidong.
- Meminta BRI Unit Tanjung Leidong membuka akses seluas-seluasnya peminjaman modal kepada pelaku UMKM.
- Meminta kepada pihak BRI Pusat, Cabang untuk mengevaluasi dan mengganti Kepala BRI Unit Tanjung Leidong diduga pilih kasih.
0 Comments